Varian Baru, Toyota Hilux Champ Sasis Super Pendek

Pekan ini secara resmi pihak Toyota Thailand melansir varian baru dengan nama teknis Super Short Wheelbase (SWB) Hilux Champ. Bermesin diesel 2.400 cc turbodiesel bertransmisi enam percepatan.  Secara dimensi tentu ada perubahan agak drastis. Panjang bak kini...